Mau beli motor listrik untuk pertama kali? Jangan asal beli, biar nggak nyesel di kemudian hari. Motor listrik memiliki kelebihan dan kelemahan masing-masing, jadi kalian harus memperhatikannya. Selain itu, pilihlah sepeda motor listrik yang sesuai dengan kebutuhan.